RELASI KESETARAAN DAN RELASI PARSIAL
- Misalkan R adalah sebuah Relasi pada sebuah himpunan A. Didefinisikan 4 Relasi:
- Refleksif : R adalah refleksif jika aRa untuk setiap a di A.
- Simetris : R adalah simetris jika aRb maka bRa.
- Anti-Simetris : R adalah anti simetris jika aRb bRa maka a=b.
- Transitif : Jika aRb dan bRc maka aRc.
RELASI KESETARAAN
- jika sebuah relasi mempunyai sifat setangkup/simetris, refleksif, dan menghantar/transitif sekaligus.
contoh : S: {a,b,c,d}
P: {(a,b),(b,a),(b,c),(d,e),(d,d),(c,e),(a,a),(a,c),(c,d),(c,c),(b,b),(e,e),(b,e),(e,b)}
Dit: Apakah himpunan P termasuk relasi kesetaraan?
Jawab: Ya, karena relasi kesetaraan wajib mempunyai sifat refleksif,simetris, dan transitive sedangkan Himpunan P mempunyai semua sifat itu.
Simetris : {(a,b),(b,a),(c,d),(d,c)}
Refleksif : {(a,a),(b,b),(c,c),(d,d),(e,e)}
Transitif : {(a,b),(b,c),(a,c),(c,d),(d,e),(c,e)}
RELASI PARSIAL
- jika sebuah relasi mempunyai sifat refleksif, tolak setangkup/anti simetris, dan menghantar sekaligus.
contoh : A: {p,q,r,s}
B: {(p,p),(q,s),(p,q),(q,q),(q,r),(p,r),(p,s),(r,r),(s,s)}
Dit: Apakah himpunan B termasuk relasi parsial?
Jawab : Ya, karena relasi parsial wajib mempunyai sifat refleksif, anti simetris/tolak setangkup, dan transitif sedangkan himpunan B mempunyai semua sifat itu.
Refleksif : {(p,p),(q,q),(r,r),(s,s)}
Tolak Setangkup : {(p,q),(q,s),(q,r)}
Transitif : {(p,q),(q,r),(p,r),(q,r),(r,s),(q,s)}
Tidak ada komentar:
Posting Komentar